Suara adalah suatu alat komunikasi utama yang digunakan oleh manusia, karena suara mewakili bahasa sebagai sarana manusia
menyampaikan maksudnya. Kelebihan pada suara sebagai alat komunikasi menjadikannya menarik
untuk diteliti dan diungkapkan lebih jauh sebagai bentuk penerapan
teknologi untuk membantu manusia mencapai tujuannya. Suara digital
adalah cara menyatakan isyarat suara ke dalam angka-angka yang
selanjutnya dapat diolah untuk berbagai keperluan, misal pengenalan
ucapan, pencirian penutur, dan lain-lain. Kalau anda ingin tahu lebih, saya akan berbagi modul pengolahan suara menggunakan matlab. Silahkan di
Unduh.
Semoga Berguna.
Unknown
Tuesday, September 25, 2012